Glowing dengan Skincare Dalam Negeri, Berikut 5 Alasanku Memilih Produk Lokal
Sebagai pengguna setia kosmetik lokal, saya sangat gembira dengan perkembangan industri kecantikan Indonesia yang meningkat secara signifikan. Beberapa tahun yang lalu, pengguna kosmetik masih berlomba-lomba menggunakan berbagai merek impor karena merasa kosmetik lokal itu minim pilihan, baik dari segi kandungan, manfaat, juga inovasi produk. Kala itu produk kecantikan lokal masih dianggap minim inovasi dan mengalami … Read more